Semangat Kebangsaan Warnai Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-97 di MTsN 3 Sleman
Sleman(MTsN 3 Sleman) — Dalam rangka memperingati Hari Sumpah Pemuda ke-97, keluarga besar MTsN 3 Sleman menggelar upacara di halaman madrasah. Acara ini berlangsung dengan khidmat dan penuh semangat dan diikuti oleh seluruh siswa, guru, pegawai, dan mahasiswa PPL dari UII. Upacara yang dimulai pukul 07.00 WIB















